Class Maintenance Certificate
What is CMC?
Class Maintenance Certificate (CMC) is an official statement from BKI related to registered ship’s validity, along inquired date stated by shipowner
CMC can be issued for several inquiries. Which is accident issue, ship trading, ship scrap issue and administrative requirement fulfillment from insurances.
All information stated on CMC document contains of Ship’s Name, Registered number/Contract number (in case register number have not been issued), Gross Tonnage, Class Notation and Character, Owner Name, Ship’s flag, and maintenance period. Any accident unrelated inquiries will be stated on CMC’s note below Class Notation information.
Every issued CMC will have a unique number, includes date and location of issuance, and signed by BKI Head of Survey Division.
Terjemahan bebas:
Sertifikat Perawatan/Pemeliharaan Kelas
Apa itu CMC?
Sertifikat Perawatan Kelas (CMC) merupakan surat keterangan resmi dari BKI terkait keabsahan kapal yang terdaftar, disertai tanggal permintaan yang ditetapkan oleh pemilik kapal.
CMC dapat diterbitkan untuk berbagai keperluan, yaitu keperluan kecelakaan, perdagangan kapal, keperluan skrap kapal, dan pemenuhan persyaratan administratif dari pihak asuransi.
Semua informasi yang tercantum dalam dokumen CMC meliputi Nama Kapal, Nomor Registrasi/Nomor Kontrak (jika nomor registrasi belum diterbitkan), Gross Tonnage, Notasi dan Karakter Kelas, Nama Pemilik, Bendera Kapal, dan Periode Perawatan. Setiap permintaan yang tidak terkait dengan kecelakaan akan dicantumkan pada catatan CMC di bawah informasi Notasi Kelas.
Setiap CMC yang diterbitkan akan memiliki nomor unik, mencantumkan tanggal dan lokasi penerbitan, dan ditandatangani oleh Kepala Divisi Survei BKI.